Dituding Gelapkan Dana BPJS, Sekdes di Lingga Buka Suara!

Isu penggelapan dana iuran BPJS Ketenagakerjaan di Desa Mamut, Lingga, yang menyeret nama mantan Bendahara Desa Wardi, telah mendapatkan klarifikasi. Wardi, yang kini menjabat

Eliza Gusmeri
Rabu, 05 Juni 2024 | 17:51 WIB
Dituding Gelapkan Dana BPJS, Sekdes di Lingga Buka Suara!
Ilustrasi BPJS Ketenagakerjaan

"Kami bekerja sesuai aturan dan tidak pernah melakukan penggelapan dana. Anggaran BPJS Ketenagakerjaan itu hanya kami tunda penggunaannya, bukan digelapkan," tegas dia.

"Semoga dengan adanya informasi ini baik itu masyarakat Mamut dan pihak lain dapat mengetahui. Sekarang BPJS ketenagakerjaan sudah kita aktifkan kembali," pungkas Wardi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini