Disnakertrans Kepri Buka Pelatihan Kerja Gratis Selama 2.5 Bulan, Daftar di Sini

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Kepri membuka pelatihan kerja berbasis kompetensi tahap pertama tahun 2024. Pelatihan ini kerja sama dengan Balai

Eliza Gusmeri
Selasa, 23 Januari 2024 | 13:06 WIB
Disnakertrans Kepri Buka Pelatihan Kerja Gratis Selama 2.5 Bulan, Daftar di Sini
Ilustrasi kerja kelompok (Pixabay/sasint)

"Durasi pelatihan sekitar 2,5 bulan. Tapi kalau di lembaga pelatihan kerja, cuma dua pekan," ujar Mangara.

Dia menambahkan masyarakat dapat memantau jadwal dan persyaratan mendaftar kegiatan pelatihan kerja tahun anggaran 2024 melalui laman sosial media Instagram blkpp.provkepri. [antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini