PM Singapura Lee Hsien Loong Positif Covid-19 Usai Berkunjung ke Afrika

Ia juga menyebut bahwa ia terserang setelah melakukan perjalanan dinas.

Eliza Gusmeri
Selasa, 23 Mei 2023 | 13:54 WIB
PM Singapura Lee Hsien Loong Positif Covid-19 Usai Berkunjung ke Afrika
Perdana Menteri Singapura, Lee Hsien Loong (Shutterstock).

Menteri Kesehatan, Ong Ye Kung, meminta masyarakat setempat untuk terus memperbaharui vaksinnya.

"Manfaat vaksin COVID-19 jauh lebih besar daripada risikonya, dan Anda harus terus memperbarui vaksinasi Anda," ujarnya bulan lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini