Jumlah Pengangguran di Kepri Urutan Ketiga Tertinggi di Indonesia

Hal itu diketahui setelah Badan Pusat Statistik (BPS) baru-baru ini merilis data mengenai Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Indonesia per bulan Februari 2023.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 19 Mei 2023 | 19:48 WIB
Jumlah Pengangguran di Kepri Urutan Ketiga Tertinggi di Indonesia
Ilustrasi pengangguran. (Elements Envato)

1. Sulawesi Barat (3,04%)
2. Gorontalo (3,07%)
3. Nusa Tenggara Timur (3,10%)
4. Bengkulu (3,21%)
5. Papua (3,49%)
6. Sulawesi Tengah (3,49%)
7. D.I Yogyakarta (3,58%)
8. Sulawesi Tenggara (3,66%)
9. Nusa Tenggara Barat (3,73%)
10. Bali (3,73%)

Data ini mengindikasikan bahwa masih terdapat tantangan dalam mengatasi pengangguran di sejumlah provinsi di Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini