Siapa Sabrina Chairunnisa yang Resmi Jadi Istri Deddy Corbuzier?

Sabrina menempuh pendidikan S1 di Universitas Trisaksi dan kembali menyelesaikan pendidikan magister di Universitas Pelita Harapan (UPH) jurusan magister Ilmu Komunikasi.

Eliza Gusmeri
Selasa, 07 Juni 2022 | 10:22 WIB
Siapa Sabrina Chairunnisa yang Resmi Jadi Istri Deddy Corbuzier?
Sabrina Chairunnisa tampak cantik nan anggun saat menikah dengan Deddy Corbuzier. [Instagram]

Ia tampil cantik mengenakan kebaya ungu. Sabrina membagikan kabar bahagia pernikahannya melalui akun Instagram pribadinya.

Ia mengucapkan terimakasih pada saksi dan penasehat yang hadir di pernikahannya itu.

"Today.06.06.2022. Thank you ayahanda jenderal TNI (Purn) Prof.DR.A.M Hendropriyono dan Jaksa Agung Prof.Dr. ST, Burhanuddin.,SH,.MM telah bersedia menjadi saksi di janji suci kami dan terima kasih @gusmiftah atas doa dan nasehat pernikahannya," tulis Sabrina, @mastercorbuzier.

Sebelumnya, pasangan ini telah berpacaran selama 9 tahun lamanya.

Baca Juga:Disorot, Ini Panggilan Azka Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Usai Dinikahi Deddy Corbuzier

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini