Satgas Klaim Seluruh Daerah di Kepri Nihil Kasus Aktif Covid-19

Sementara Kabupaten Lingga lebih dari sebulan bertahan nol kasus Covid-19 sehingga ditetapkan sebagai Zona Hijau.

Eko Faizin
Minggu, 28 November 2021 | 19:45 WIB
Satgas Klaim Seluruh Daerah di Kepri Nihil Kasus Aktif Covid-19
Ilustrasi Kepri nihil kasus aktif Covid-19. [foto: Antara]

Mobilitas penduduk yang cukup tinggi menyebabkan masyarakat perlu tetap waspada.

Ia memberi apresiasi kepada seluruh elemen masyarakat yang tetap konsisten menerapkan protokol kesehatan saat beraktivitas, dan mendukung program vaksinasi.

Saat ini, program vaksinasi terus berjalan, didukung oleh berbagai instansi negara sehingga target sasaran vaksinasi tercapai dalam waktu cepat. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini