Jumlah kasus aktif di Kota Tanjungpinang mencapai 86 orang, pasien baru bertambah 13 orang sehingga 10.150 orang, pasien sembuh bertambah 11 orang, sehingga total menjadi 9.664 orang, dan pasien meninggal dunia 400 orang.
"Kami imbau masyarakat tetap konsisten menerapkan protokol kesehatan dalam beraktivitas," katanya. (Antara)