Beli Jus Mangga tapi Es DIpisah, Wujud Pesanannya Ini Malah Bikin Heran

Ekspektasinya meminum jus mangga segar pun segera terpatahkan.

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 25 Agustus 2021 | 08:30 WIB
Beli Jus Mangga tapi Es DIpisah, Wujud Pesanannya Ini Malah Bikin Heran
Jus mangga es pisah (TikTok @mhrdika.dika)

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Nasib, nasib. Bisa-bisanya dapet mangga utuh. Hahaha," ujar warganet ini.

"Ngakak banget bisa-bisanya es batunya beneran dipisah terus dapet mangga utuh," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Selasa (24/8/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 500 ribu kali di TikTok.

Untuk melihat video selengkapnya, klik di sini!

Baca Juga:Minuman Ini Pakai Es Batu Kupu-Kupu, Bentuknya Bikin Gemas dan Jatuh Cinta

(Hiromi Kyuna)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini