Banjir Rob Jadi Ajang Bermain Gratis Anak-anak di Karimun

Sejumlah bocah-bocah malah terlihat menjadikan situasi itu untuk lokasi bermain air

Bangun Santoso
Rabu, 18 November 2020 | 07:17 WIB
Banjir Rob Jadi Ajang Bermain Gratis Anak-anak di Karimun
Anak-anak bermain banjir rob di Karimun. (Foto: Edo/Batamnews.co.id)

Karena pengaruh posisi matahari saat ini, diperkirakan suhu di Kabupaten Karimun juga akan meningkat.

"Cuaca seperti ini panas juga meningkat sekitar 2 sampai 3 derajat celcius dari biasa. Kalau normal kita itu antara 27 sampai 30 derajat celcius," terang Eko.

Ia menyebutkan, 'pasang keling' masih akan terjadi hingga lima atau enam hari ke depan.

"Bisa terjadi beberapa hari," ucapnya.

Baca Juga:Lagi Enak-enak Tidur, Satu Keluarga Tertimbun Longsor

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini