
SuaraBatam.id - Museum Linggam Cahaya merupakan destinasi wisata edukatif yang wajib dikunjungi saat berkunjung ke Lingga, Kepulauan Riau. Museum ini terletak di Jalan Raja Muhammad Yusuf, Komplek Istana Damnah, Daik Lingga.
Berbagai artefak dan benda bersejarah yang mencerminkan kekayaan sejarah dan budaya Negeri Bunda Tanah Melayu tersimpan di sini.
Melansir Batamnews, pengunjung dapat menelusuri jejak masa lampau melalui koleksi museum yang beragam, mulai dari alat-alat tradisional, perhiasan adat, hingga peninggalan kerajaan.
Lebih dari sekadar museum sejarah, Museum Linggam Cahaya menawarkan keindahan arsitektur dan nuansa yang menawan, menjadikannya tempat yang ideal bagi para pecinta fotografi untuk mengabadikan momen.
Baca juga:
Telantarkan 43 Kucing, Pria di Singapura di Penjara
5 Orang Meninggal karena DBD di Batam, Dinkes Optimalkan Solusi Ini
Dengan perpaduan nilai edukasi, historis, dan estetika, Museum Linggam Cahaya siap menyambut pengunjung dari segala usia untuk merasakan pengalaman wisata yang tak terlupakan.
Harga tiket masuk yang sangat terjangkau, yaitu Rp 2.000 untuk anak-anak, Rp 5.000 untuk dewasa, dan Rp 20.000 untuk wisatawan asing, menjadikan museum ini pilihan yang ekonomis untuk wisata edukasi dan rekreasi bersama keluarga.
Tertarik pelajari sejarah di Lingga? silakan datang ke museum dibuka setiap hari Senin hingga Jumat, dengan jam operasional khusus untuk akhir pekan.
Berita Terkait
-
Siang Ini! Sebanyak 48.502 Pengunjung Sudah Padati Taman Margasatwa Ragunan
-
Ragunan Diserbu! 80 Ribu Wisatawan Padati Kebun Binatang di Hari Kedua Lebaran
-
Kumbo Si Gorila Jadi Bintang Lebaran di Ragunan! Feeding Time Spesial Bikin Pengunjung Kagum
-
Budget Friendly, Ini 9 Wisata di Ambarawa yang Cocok Buat Libur Lebaran Hemat
-
Sociolla Beauty Museum, Bukti Perjalanan Satu Dekade Beauty-Tech di Indonesia
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban