Cara Aman Transaksi Pakai BRImo
Terdapat beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk bertransaksi secara aman dengan aplikasi BRImo:
• Pastikan jika Anda mendownload atau mengupdate aplikasi BRImo melalui toko aplikasi resmi seperti Google Play Store ataupum App Store.
• Sebisa mungkin gunakan jaringan internet yang aman, hindari menggunakan Wi-Fi publik yang rawan dengan risiko keamanan.
Baca Juga:Lagi di Jepang, Taiwan Atau AS dan Mau Buka Rekening BRI, Bisa!
• Buatlah User ID dan Password yang rumit serta kuat, hindari menggunakan kombinasi yang sangat mudah ditebak seperti tanggal lahir.
• Jagalah kerahasiaan User ID, Password, dan PIN Anda. Jangan permah memberikan informasi pribadi ini kepada siapapun, bahkan pihak bank tidak akan pernah meminta informasi itu.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari