Bawaslu Bahas Anggaran Pengawasan Pilkada Kepri 2024, Said Abdullah Dahlawi: Diperkirakan Masih Sama

Saat ini Bawaslu sedang membahas anggaran pengawasan Pilkada Tahun 2024 yang masih bersandar dari Pilkada 2020.

Eliza Gusmeri
Rabu, 23 Maret 2022 | 10:41 WIB
Bawaslu Bahas Anggaran Pengawasan Pilkada Kepri 2024, Said Abdullah Dahlawi: Diperkirakan Masih Sama
Anggota Bawaslu Kepri Said Abdullah Dahlawi, (antara)

Menurut dia, kebutuhan anggaran untuk Pilkada Kepri Tahun 2024, sebaiknya disampaikan oleh anggota KPU Kepri yang baru. Tidak lama lagi masa jabatan lima anggota KPU Kepri akan berakhir, dan dilakukan seleksi ulang.

Anggaran Pilkada Kepri Tahun 2020 yang bersumber dari dana hibah Pemprov Kepri tidak digunakan seluruhnya.

KPU Kepri mengembalikan anggaran sekitar Rp16 miliar, karena sejumlah kegiatan tidak dapat dilaksanakan, seperti acara debat kandidat tidak jadi disiarkan di media televisi nasional.

"Waktu itu ada beberapa kegiatan yang batal dilaksanakan karena pandemi COVID-19," ujarnya pula. (antara)

Baca Juga:Menhub Izinkan Pembukaan Semua Pintu Pelabuhan di Kepri untuk Wisatawan Mancanegara

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak