SuaraBatam.id - Kabar gembira bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau. Tunjangan Hari Raya (THR) tahun 2024 segera cair.
Anggaran sebesar Rp170 miliar telah disiapkan untuk THR seluruh ASN dan PPPK Pemprov Riau yang berjumlah kurang lebih 20.116 orang.
Hal ini diungkapkan oleh Sekretaris Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Riau, Ispan S Syahputra, pada Senin (1/4/2024).
"Hingga sore ini, sudah semua OPD menyampaikan permintaan pembayaran THR ke BUD," ujar Ispan dilansir dari Batamnews--jaringan suara.com
Baca juga:
Pajak THR Lebih Besar dari Bulan Sebelumnya, DJP Jelaskan Skema Penghitungan 2024
Bingung Cari THR Lebaran untuk Anak? 6 Ide yang Unik dan Bermanfaat Ini Bisa Dicoba!
Menurut Ispan, proses pencairan THR sedang berlangsung dan diharapkan dalam waktu dekat seluruh ASN dan PPPK Pemprov Riau sudah menerima THR mereka.
"Apalagi arahan Pj Gubernur agar THR ini cepat diproses, sehingga bisa cepat diterima ASN dan PPPK Pemprov Riau," ungkapnya.
Mekanisme pembayaran akan mengacu pada Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 14 Tahun 2024, di mana THR dibayarkan sesuai dengan gaji pokok dan tunjangan serta tambahan penghasilan yang diterima dalam satu bulan.
Dengan kesigapan Pemprov Riau dalam menyiapkan dan mencairkan THR, diharapkan para ASN dan PPPK dapat merayakan Hari Raya Idul Fitri dengan lebih tenang dan nyaman.
Berita Terkait
-
Ilyas Sabli Diberhentikan Jadi Anggota DPRD Kepri karena Dugaan Korupsi, Siapa Penggantinya?
-
Semua Dapat, Kapan THR PPPK dan PNS di Batam Dibayarkan?
-
Ingat THR Kena Potongan Pajak, Begini Hitung-hitungannya
-
Disnaker Tanjungpinang Buka Posko Pengaduan THR, Laporkan Jika Belum Terima!
-
Siapa Bakal Calon Kepala Daerah di Kepri yang Disiapkan PKS?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya