SuaraBatam.id - PT Pelni sudah menetapkan tarif tiket kapal perjalanan antar pulau selama Ramadan dan Idul Fitri di Tanjungpinang. Melansir Batamnews, Setya Darmawan, Kepala Operasional Pelni Tanjungpinang, menyatakan bahwa pembelian tiket dapat dilakukan secara online melalui aplikasi Mobile Pelni.
“Kalau tiket habis tentu akan kita tambah,” kata dia.
Berikut adalah daftar kisaran harga tiket PT Pelni berdasarkan armadanya untuk perjalanan selama Ramadan 2024.\
Baca juga:
Pria di Batam Kepergok Gunakan Uang Palsu Saat Beli Lauk di Bazar Ramadan
Hasan Dipanggil Polisi, Siapa yang Gantikan Plt Diskominfo Kepri?
Harganya terbagi antara dua kategori, yaitu dewasa dengan usia di atas 2 tahun dan anak atau bayi dengan usia di bawah 2 tahun (0-24 bulan).
1. KM Kelud:
- Dewasa: Rp57.000–Rp1.343.000
- Anak: Rp8.300–Rp139.000
2. KM Sabuk Nusantara 80:
- Dewasa: Rp46.000–Rp119.000
- Anak: Rp39.000-Rp112.000
3. KM Sabuk Nusantara 48:
- Dewasa: Rp19.800-Rp97.000
- Anak: Rp19.800-Rp97.000
4. KM Bukit Raya:
- Dewasa: Rp148.000-Rp607.000
- Anak: Rp17.500-Rp64.600
5. KM Umsini:
- Dewasa: Rp403.000-Rp876.000
- Anak: Rp44.200-Rp91.500
Terdapat juga tarif layanan tiket ad on untuk beberapa kapal, yaitu:
1. KM Bukit Raya: Rp150.000-Rp300.000
2. KM Umsini: Rp150.000-Rp300.000
3. KM Kelud: Rp150.000
Berita Terkait
-
Hasan Dipanggil Polisi, Siapa yang Gantikan Plt Diskominfo Kepri?
-
Disnaker Tanjungpinang Buka Posko Pengaduan THR, Laporkan Jika Belum Terima!
-
Waspada Fenomena Equinox dan Posisi Matahari Picu Cuaca Panas di Bintan
-
Kuotanya Terbatas, Ini Cara Mendapatkan Tiket Mudik Gratis Pelni dari Tanjungpinang
-
Puskesmas di Tanjungpinang Tetap Buka Selama Libur Lebaran, Ada yang 24 Jam
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen