"Bagi para pengemudi advance hal ini mungkin dikarenakan bunyi sensor. Tapi hal ini diperlukan demi menjaga keselamatan," lanjutnya sambil tersenyum.
Selain itu, fitur lain yang menambah kenyamanan bagi para pengguna Daihatsu Rocky dan All New Xenia, adalah Pre Collision Warning and Braking.
Layaknya seorang asisten, kedua fitur ini akan mencegah dan menghindari pengemudi, untuk kondisi pengereman darurat dalam menghindari tabrakan ke kendaraan atau objek padat yang berada di depan mobil.
Untuk memperingatkan pengemudi, ASA akan memberikan sinyal berupa suara yang juga disertai indikator yang menyala.
"Fitur ini pun mulai bekerja sejak kecepatan rendah sampai 120 kpj. Apabila pengemudi tidak sempat melakukan pengereman mendadak. Fitur ini akan langsung aktif dengan jarak 4 meter dari objek yang ada di depannya," paparnya.
Kemudian fitur Pedal Misoperation Control, yang sangat cocok bagi para pengemudi pemula dan kerap salah dalam mengidentifikasi pedal gas dan pedal rem.
Terutama bagi anda para pengemudi, yang asik bermain handphone saat berada dalam posisi menunggu traffic light.
"Terkadang kecelakaan bisa terjadi saat pengemudi salah mengidentifikasi pedal gas dan rem. Mobil tidak akan bergerak, apabila di saat berhenti di lampu merah kendaraan di depan tidak bergerak. Begitu juga pada saat parkir, di momen ini juga pengemudi kerap salah mau injak rem, malah injak gas. Intinya fitur ini aktif apabila ada benda padat 2-3 meter di depan," tuturnya.
Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait
Berita Terkait
-
Demo Buruh soal UMK 2022 Bikin Macet, Begini Reaksi Wakil Wali Kota Batam
-
Ribuan Buruh di Batam Gelar Unjuk Rasa Terkait UMK 2022
-
Geger Chef Ditemukan Meninggal Dalam Kamar Hotel di Batam
-
Pekerja Migran dari Malaysia dan Singapura Diperiksa Dobel di Batam
-
Catat Tanggalnya! Imigirasi Batam Buka Layanan Buat Paspor di Mall Botania 2
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen