SuaraBatam.id - Balita yang sempat hilang di aman bermain Cipta Grand City, Kecamatan Batuaji, Kota Batam, Kepulauan Riau nampak lemas saat digendong ibunya Nurbaiyah.
Pada hari ini, Kamis (20/5/2021) sekitar pukul 14.00 WIB balitas dua tahun bernama Rasyid itu dibawa masuk ke dalam ruang perawatan di RS Bhayangakara Polda Kepri, Nongsa.
Rasyid sempat dinyatakan hilang di taman bermain Cipta Grand Batuaji Batam sebelum akhirnya ditemukan sekitar lima hari setelahnya.
Meski nampak menangis terus menerus meski tidak ada sedikitpun air mata Rasyid yang menetes. Menurut keterangan perawat, dia mengalami dehidrasi sehingga air matanya tak menetes.
Baca Juga: Kota Batam Masih Terapkan Sekolah Online Pada Tahun Ajaran Baru
Sang ibu terus memeluk anaknya itu sampai keruang perawatan. Saat ditemukan pertama kali, Rasyid dalam kondisi lemas. Keluarganya sempat membawanya ke klinik sebelum dirujuk ke RS Bhayangkara.
Kasubdit IV Ditreskrimum Polda Kepri, AKBP Dhani Catra Nugraha menyebutkan perawatan Rasyid akan ditanggung sepenuhnya oleh Ditreskrimum sampai pulih.
Rasyid ditemukan seorang tukang bangunan di sebuah ruko kosong tak jauh dari taman bermain Cipta Grand City, Kecamatan Batuaji, Kota Batam, Kepulauan Riau.
Melansir Batamnews (jaringan Suara.com) alah seorang kerabat mengungkapkan, dari keterangan Rasyid, ia mengaku dibawa om-om misterius
Baca Juga: Ada Hampir 3 Ribu Formasi CPNS di Batam, Ini Informasi Lengkapnya
Berita Terkait
-
Bagaimana Cara Mencegah Dehidrasi saat Puasa? Ini 6 Cara Gampangnya
-
Pertama di Batam, Sekolah Ini Resmi Menjadi OxfordAQA Approved Centre
-
Pacific Palace Hotel Batam Hadirkan Paket Buka Puasa Bernuansa Kampung Nelayan
-
Komisi VI DPR Bentuk Panja BP Batam, Andre Rosiade: Warga Ada Masalah, Adukan ke Kami
-
4 Pilihan Face Oil yang Tangguh Mengatasi Kulit Dehidrasi, Kamu Harus Tahu!
Terpopuler
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
- Nikita Mirzani Akui Terima Uang Tutup Mulut dari Reza Gladys: Dikasih Duit Ya Diambil
- Kemendagri Beberkan Sanksi untuk Kepala Daerah yang Absen Retreat di Akmil Magelang
- Rumah Mau Dirobohkan Nikita Mirzani, Umar Badjideh: Duit Endorse Berapa, Biaya Renovasi Berapa...
- Jairo Riedewald: Saya Adalah Kelinci Percobaan
Pilihan
-
Shin Tae-yong Gantikan Indra Sjafri? Erick Thohir Kasih Kode Ini
-
Keputusan PSSI Pecat Indra Sjafri Disambut Nyinyir Netizen: Taunya Ditunjuk Jadi Wakil Dirtek
-
Investasi Rp42 Triliun Era Jokowi Terancam Gulung Tikar, Bagaimana Nasib Pekerja?
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan