SuaraBatam.id - Tertanggal 21 Februari besok, semua operasional pelayanan Pengadilan Negeri (PN) Tanjungpinang, bakal pindah ke gedung baru di Jalan Raya Senggarang, Km 14, Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri).
Disampaikan Humas PN Tanjungpinang, Eduard P Sihaloho, saat ini pihaknya masih mempersiapkan sejumlah barang dari kantor lama ke lokasi baru.
"Perpindahan barang mulai hari Jumat, Sabtu dan Minggu, sehingga sudah bisa beroperasional senin depan. Semua persidangan akan disana nanti," kata Eduard kepada Batamnews (jaringan Suara.com), Kamis (18/2/2021).
Ia menambahkan, terkait peresmian kantor baru akan dipimpin langsung oleh Dirjen dan Ketua Pengadilan Tinggi di Pekanbaru.
"Gedung lama masih kepemilikan Mahkamah Agung melalui PN Tanjungpinang, belum ada kebijakan untuk digunakan apa," jelasnya.
Adaptasi dengan situasi yang masih pandemi, lanjut Eduard, persidangan akan dilakukan secara virtual.
"Kita berapa kali survei dan pengecekan signal bagus dalam berkomunikasi secara online," sebutnya.
Gedung barutersebut memiliki 3 lantai. Terdapat 7 ruangan persidangan seluruhnya telah dilengkapi dengan fasilitas jaringan internet.
Baca Juga: Pencuri Kotak Amal Masjid Ternyata Fakir Sebatang Kara, Warga Pilih Ikhlas
Tag
Berita Terkait
-
Kasus Korupsi Pelabuhan Dompak Kembali Berlanjut, Siapa Saja Pelakunya?
-
Terus Awasi! Begini Perkembangan Korupsi BPHTB Tanjungpinang Rp3,3 Milyar
-
Kasus Dugaan Ijazah Palsu Anggota DPRD Tanjungpinang, Kini Masuk Tahap P21
-
Tanjungpinang Diprediksi Berawan Seharian, Nelayan Terus Diminta Waspada
-
Pencuri Kotak Amal Masjid Ternyata Fakir Sebatang Kara, Warga Pilih Ikhlas
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen