Keindahan Bukit Permata di Lingga Buat Pendaki Takjub: Keren

Bukit Permata merupakan salah satu objek wisata pendakian yang ada di Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau (Kepri), tepatnya berada di Desa Panggak Darat, Kecamatan Lingga.

Eliza Gusmeri
Sabtu, 04 Februari 2023 | 16:18 WIB
Keindahan Bukit Permata di Lingga Buat Pendaki Takjub: Keren
Bukit Permata di Lingga (batamnews/suara.com)

"Ini akan jadi kenangan, bahwa kami pernah menjejakkan kaki kesini (Puncak Bukit Permata)," sebut Harry.

Sebagaimana diketahui, banyak spot menarik yang dapat dinikmati di sepanjang perjalanan menuju puncak Bukit Permata.

Diantara yakni, Batu Belah, Goa Saleh, Gunung Sepincan atau Pematang Cucur Atap, Batu Manap, Batu Raja Kime, Batu Balai, Air Timah, Goa Sempet, serta Danau Kembang Menaun yang ada di kawasan puncak Bukit Permata.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak