Profil Farel Prayoga, Bocah yang Nyanyi Lagu Ojo Dibandingke di Upacara Kemerdekaan RI

Ia menyanyikan Ojo Dibandingke, lagu yang berhasil dicover dan membuatnya digandrungi masyarakat.

Eliza Gusmeri | Ismail
Rabu, 17 Agustus 2022 | 12:00 WIB
Profil Farel Prayoga, Bocah yang Nyanyi Lagu Ojo Dibandingke di Upacara Kemerdekaan RI
Farel Prayoga saat bernyanyi di Istana Negara, Jakarta.

Kariernya sebagai penyanyi pun sepertinya akan melalui jalan yang lebih mudah mulai sekarang. Apalagi dirinya kini telah dikenal oleh publik tanah air secara luas. Meski awalnya mengcover lagu milik penyanyi lain, Farel sudah bergabung dengan label Aneka Safari Record. Artinya bukan tidak mungkin, dalam waktu dekat Farel bisa merilis lagu sendiri dan semakin populer.

3. Berbakat

Farel Prayoga layak disebut sebagai anak yang berbakat sebab bukan hanya suaranya yang bagus dan merdu. Kemampuan Farel Prayoga dalam menguasai panggung juga patut diacungi jempol. Di usianya yang masih sangat muda, Farel Prayoga punya kepercayaan diri tinggi untuk tampil di atas panggung.

Baca Juga:Sedang Jadi Polemik! Lagu Joko Tingkir Nyaris Dinyanyikan di Depan Jokowi, Ini yang Kemudian Terjadi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak