Haru, Seorang Saksi Hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz Peluk Ridwan Kamil, Saat Pencarian Masih Terkendala

Hendrich merupakan saksi kunci musibah Eril menyampaikan simpati mendalam kepada Ridwan Kamil dan keluarga.

Eliza Gusmeri
Selasa, 31 Mei 2022 | 14:16 WIB
Haru, Seorang Saksi Hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz Peluk Ridwan Kamil, Saat Pencarian Masih Terkendala
Hendrich seorang saksi hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz memberikan pelukan untuk Ridwan Kamil.[screenshot]

Area pencarian telah mengerucut pada lokasi yang dinilai paling potensial di wilayah Marzili.

Pada sesi sore, fokus area pencarian adalah antara pintu air Schwellenmaetelli dan Engehalde dengan menggunakan perahu. Hingga pukul 7 malam waktu setempat, pencarian belum membuahkan hasil yang diharapkan.

Menurut Polisi Maritim, proses pencarian pada hari ini masih terkendala oleh tingkat kekeruhan air yang bersumber dari partikel lelehan salju.

KBRI mendapatkan kabar hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril di Sungai Aare, Kota Bern, Swiss, pada Kamis 26 Mei 2022 pukul. 11.24. Upaya pencarian Eril oleh tim SAR melibatkan unsur Polisi, Polisi Maritim, dan Pemadam Kebakaran sebagai pilot drone. Upaya pencarian intensif telah berlangsung selama empat hari.

Baca Juga:Sempat Telepon Keluarga, Sri Sultan HB X Ucapkan Doa Terbaik bagi Ridwan Kamil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak