Puluhan Hotel di Batam Masih Menunggu Penerapan Sistem QR Code PeduliLindungi

Saat ini, dari ratusan hotel yang terdaftar di bawah naungan PHRI Batam, ada 55 hotel yang telah mendaftar diri

Eliza Gusmeri
Sabtu, 02 Oktober 2021 | 14:50 WIB
Puluhan Hotel di Batam Masih Menunggu Penerapan Sistem QR Code PeduliLindungi
Harris Hotel Batam Centre terlihat dari Alun-alun Engku Putri Batam. Tingkat hunian di Harris Hotel dan hotel-hotel lain di Batam masih belum normal seperti saat sebelum Covid-19. [Suara.com/Bobi]

Saat ini, pihaknya dari Pemerintah Kota (Pemko) Batam, terus mengandeng seluruh hotel dan restoran yang ada di Kota Batam, untuk menerapkan sistem QR Barcode PeduliLindungi.

"Untuk hotel saja ada 222 hotel mulau dari bintang 1 hingga bintang 4 yabg terdata di kita. Kalau dihitung beserta dengan restoran ada ribuan. Ini yang lagi kita sosialisasikan agar semua dapat menerapkan sistem serupa," terangnya.

Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait

Baca Juga:Uji Coba Aplikasi PeduliLindungi di Pasar Mayestik

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak