9 Fakta Menarik Sosok Cantik Jihane Almira Miss Supranational 2021

Jihane Almira Miss Supranational 2021 punya kecantikan memukau mata.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 24 Agustus 2021 | 14:13 WIB
9 Fakta Menarik Sosok Cantik Jihane Almira Miss Supranational 2021
Jihane Almira, wakil Indonesia di Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)

SuaraBatam.id - Sukses mengharumkan nama Indonesia dengan memenangkan Kostum Nsional terbaik dalam ajang Miss Supranational 2021, nama Jihane Almira Chedid menjadi perbincangan belakangan ini. 

Gelaran Miss Supranational 2021 yang dihelat di Polandia pada 20-22 Agustus 2021 ini menjadi momen yang sangat membanggakan bagi Jihane Almira dan Indonesia.

Keberhasilan Jihane Almira meraih gelar Kostum Nasional Terbaik ini pastinya tak lepas dari kostum yang Jihane Almira tampilkan. Kostum Nasional yang Jihane Almira kenakan ini terinspirasi dari kuda Nusa Tenggara Timur.

Kostum Kolaborasi Levico Butik dengan Eggie Jasmin Artisan Couture ini diberi nama The Dashing of Equus Coballus. Kostum ini pun dihiasi dengan ribuan berlian.

Baca Juga:7 Penampilan Jihane Almira di Miss Supranational 2021 Anggun dan Memesona

Kesuksesan Jihane Almira ini membuat banyak netizen penasaran dengan gadis kelahiran tahun 2000 ini. Rupanya tak hanya punya segudang prestasi, gadis kelahiran Semarang ini juga punya paras cantik menawan, terlebih garis wajahnya yang bule banget.

Bahkan tak sedikit yang menganggap kalau wajah Jihane Almira mirip dengan Kylie Jenner. Garis wajah yang dimiliki Jihane Almira ini ia dapat karena ia memiliki darah Lebanon dari sang ayah. Perpaduan Indonesia dan Timur Tengah membuat Jihan Almira memiliki kecantikan yang unik.

Jihane memiliki warna mata dan rambut cokelat tua yang membuat penampilannya menjadi eksotis. Kenalan lebih dekat dengan sosok pemenang Miss Supranational 2021 untuk Kostum Nasional Terbaik ini yuk!

Supaya kamu lebih kenal dengan Jihan Almira, Matamata.com sudah merangkum fakta menarik tentangnya yang sayang untuk dilewatkan!

1. Baru 21 Tahun

Baca Juga:7 Pesona Chanique Rabe Miss Supranational 2021, Cetak Sejarah untuk Afrika

Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)
Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)

Jihan Almira adalah model kelahiran Semarang, 4 Februari 2000. Artinya saat ini Jihane Almira baru berusia 21 tahun. Meski masih muda, Jihan sudah punya prestasi yang membanggakan dan membawa nama Indonesia hingga kancah internasional lho. Bangga banget pastinya nih Jihane Almira dan keluarganya.

2. Blasteran

Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)
Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)

Garis wajah unik yang dimiliki oleh Jihane Almira rupanya ia peroleh karena ia adalah seorang blasteran. Ibunya bernama Nancy Chedid adalah asli dari Jawa, namun sang ayah berdarah Lebanon. Perpaduan gen dari kedua orangtuanya ini membuat Jihane Almira memiliki fisik yang berbeda dari kebanyakan orang Indonesia. Darah Timur Tengah dan Indonesia yang mengalir dalam dirinya membuatnya memiliki penampilan eksotis dengan warna mata dan rambut cokelat tua.

3. Tidak Suka Dibilang Mirip Kylie Jenner

Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)
Fakta Jihane Almira Miss Supranational 2021. (Instagram/@jihanealmira)

Selain memiliki penampilan eksotis, Jihane Almira juga memiliki bibir yang tebal. Karena bibirnya ini, Jihane Almira sering dibilang mirip dengan pesohor Kylie Jenner. Tetapi nyatanya, Jihane Almira tidak suka lho disebut mirip dengan Kylie Jenner. Meski dirinya mengaku bangga jika ada yang menyebutnya mirip dengan pesohor dunia itu. Namun menurutnya ia juga tidak terlalu suka karena apa yang ada pada tubuhnya itu asli dan tidak diperoleh lewat prosedur bedah plastik. Menurutnya bibir miliknya itu adalah warisan dari orangtuanya. Sang ibu juga punya bibir tebal.

4. Jago Tinju

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini