Berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kepri per 28 Desember 2020, jumlah kasus mencapai 7.051 orang. Meliputi kasus aktif 610 orang, konfirmasi sembuh 6.262 orang, dan meninggal 179 orang.
Kabar Baik, Jumlah Kasus Covid-19 di Kepri Mulai Melandai
Dalam sepekan terakhir kasus aktif Covid-19 mengalami penurunan, yakni yang biasanya 1.000 kasus, turun menjadi 600 sampai 900 kasus.
Dythia Novianty
Rabu, 30 Desember 2020 | 11:51 WIB

BERITA TERKAIT
Sidang Kasus Narkoba Eks Polisi di Batam, Saksi Ungkap Penyisihan Barang Bukti Sabu
04 Maret 2025 | 05:35 WIB WIBREKOMENDASI
News
BRI Berhasil Dorong UMKM Papua Barat, Papua Global Spices Melesat ke Pasar Internasional
14 Maret 2025 | 21:55 WIB WIBTerkini