SuaraBatam.id - Air Batam Hilir menyampaikan bahwa akan terjadi gangguan dalam pelayanan suplai air bersih di sejumlah area di Batam.
Gangguan pelayanan tersebut akan berupa penurunan tekanan air dan penghentian sementara pasokan air.
Daerah yang terdampak mati air di Batam meliputi Pelita, Kampung Utama, Sat Nusa, Regency Pelita, Hotel Pelita Terang, Aston, dan sekitarnya.
Pihaknya berharap masyarakat terdampak mempersiapkan kebutuhan air mereka selama periode tersebut.
Pihak Air Batam Hilir menyampaikan alasan mati air karena ada pekerjaan penyambungan pipa di Jalan Teuku Umar, Pelita.
Pekerjaan ini dijadwalkan akan dilaksanakan mulai pukul 10.00 hingga 13.00 WIB, Selasa, 6 Februari 2024.
Air Batam Hilir meminta maaf atas ketidaknyamanan yang mungkin ditimbulkan akibat gangguan dalam pelayanan suplai air bersih ini.
Berita Terkait
-
Berantas Penyakit, Tingkatkan Ekonomi: Manfaat Jangka Panjang Wakaf Air Bersih
-
Jangan Anggap Sepele! Ini Bahayanya Jika Air Radiator Mobil Habis
-
Anak Buah Pimpinan MPR Dikabarkan Jadi Direktur Utama Garuda Indonesia
-
Diduga Bohong, Agus Salim Mendadak Bisa Tebak Warna Baju Wawa Padahal Divonis Buta
-
Apple Sedang Kembangkan Layar 90 Hz untuk iPad Anyar, Kapan Rilis?
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya