SuaraBatam.id - Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie sempat dirumorkan akan bercerai saat menjalani rehabilitasi.
Setelah melewati rehabilitasi selama 8 bulan dan bebas. Kabar tersebut kembali mencuat.
Hal itu dipicu lantaran fakta Nia Ramadhani yang tak pulang ke rumah Ardi Bakrie begitu bebas dari panti rehabilitasi.
Kuasa hukum keduanya, Wa Ode, mengatakan bila Nia Ramadhani tak langsung kembali ke rumah setelah dinyatakan bebas.
Berikut berita Batam lainnya:
1. Batam Masuk Puncak Arus Mudik, Penumpang Kapal KM Kelud Sampai Tak Kebagian Tiket di Pelabuhan Batuampar
Pemudik yang menggunakan KM Kelud dengan tujuan Batam - Belawan, Medan, Sumatera Utara di Pelabuhan Batuampar mulai ramai berdatangan.
Tingginya antusias penumpang karena dilonggarkannya aturan perbatasan, juga menyebabkan tiket keberangkatan di pelabuhan habis terjual.
2. Pemudik Membludak di Bandara Hang Nadim Batam, Tambahan Penerbangan Diberlakukan Hari Ini hingga 1 Mei
Bandara Hang Nadim Batam dipadati calon penumpang yang akan mudik Lebaran jelang H-4.
Dikutip dari batamnews, General Manager Bandara Hang Nadim Batam, Bambang Soepriono mengaku jika kepadatan arus mudik lebaran 2022 sudah mulai terlihat sejak beberapa hari lalu.
3. Cerita Pemudik KM Kelud di Batam: Terhalang Mudik karena Belum Divaksin, Pakai Jasa Calo Biar Bisa Pulang
Pemudik di Batam yang menggunakan Kapal Motor (KM) Kelud, mulai memadati Pelabuhan Batuampar.
Berbeda dengan suasana sebelum pandemi, mudik Idul Fitri masih dalam suasana Covid-19 ini tidaklah mudah bagi penumpang.
4. Bandara Hang Nadim Batam dan RHF Tanjungpinang Layani Penerbangan Luar Negeri Mulai Juni 2022
Bandara Hang Nadim Kota Batam dan Raja Haji Fisabilillah (RHF) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau akan melayani penerbangan internasional pada Juni 2022.
"Nanti kita serahkan kepada asosiasi yang mau mendatangkan penerbangan itu. Asosiasi itukan ada kerjasama dengan Korea Taiwan atau China, mereka yang mengadakan kerjasamanya dan kami hanya backup saja," kata Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Kepri Buralimar di Batam, Kamis 28 April 2022, dikutip dari Antara.
5. Ditemukan Penipuan dengan Modus QRIS di Batam, Ini Saran BI Kepri Agar Tak Tertipu
Belakangan terungkap modus penipuan menggunakan aplikasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di Batam.
Seorang perempuan bernama Mike Sri Novita (38) warga Sei Panas, menggunakan QRIS palsu untuk menipu beberapa toko di Batam dengan cara mengedit transaksi digital.
6. Tak Pulang ke Rumah, Rumor Perceraian Nia Ramadhani Kembali Mencuat, Kuasa Hukum: Rehat di Satu Tempat
Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie sempat dirumorkan akan bercerai saat menjalani rehabilitasi.
Setelah melewati rehabilitasi selama 8 bulan dan bebas. Kabar tersebut kembali mencuat.
Berita Terkait
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Drama Perceraian Venna Melinda-Ferry Irawan: Salah Alamat, Gugatan Kedua Gugur!
-
Permintaan Tes DNA Mengguncang Rumah Tangga, Suami Ini Tak Percaya Anaknya Sendiri Karena Warna Kulit
-
Nia Ramadhani Tunjukkan Baju Terakhir yang Dipakai Almarhum Ayah di ICU, Bikin Mewek
-
Sikap Baim Wong Ketawa Saat Dengar Paula Verhoeven Lapar hingga Tak Bisa Tidur Tengah Malam Bikin Netizen Syok
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Paser: Polda Kaltim Buru Pelaku, JATAM Desak Cabut Izin PT MCM
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra