SuaraBatam.id - Seorang pria yang tengah berada di depan Samarinda Shoping Center, Kecamatan Lubuk Baja, Kota Batam mendadak tersungkur usai ditikam orang tak dikenal pada Minggu (9/5/2021) siang.
Salah satu warga yang berada tak jauh dari lokasi yang tak mau disebut namanya mengaku sempat melihat adanya pertikaian antara korban Budi (36) dengan diduga pelaku.
"Tadi sempat ribut tak tau permasalahannya apa," ujar warga lainnya.
Mendadak pria yang mengenakan baju merah itu tersungkus bersimpah darah dengan pisau yang masih menancap di dadanya.
Belum diketahui kronologi lengkap dari kejadian tersebut. Warga langsung mengerubuti korban dan beberapa nampak menutupinya dengan terpal.
Batamnews (jaringan Suara.com) masih mencoba mengkonfirmasi terkait kejadian ini kepada kepolisian.
Berita Terkait
-
Tiga Warga Positif Covid-19 Nekat Palsukan Hasil Tes PCR
-
Tiga WNI Batam Diamankan Saat Akan Berangkat ke Singapura, Kenapa?
-
Mendagri Usulkan Menlu RI Berikan Surat Sekali Jalan Bagi PMI Ilegal
-
Diduga Pakai Surat PCR Palsu, Tiga WNI Batam Diamankan
-
Tito Karnavian Ungkap Keunggulan Kota Batam Sebagai Pintu Masuk PMI
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar