Banyak warganet yang ikut kesal dan mempertanyakan kesopanan sang pria.
"itulah pentingnya orng tua mengajarkan sopan santun dan tata krama sejak dini kepada anak"nya," ujar akun @santi0827.
"haduuuh pak pak itu yg diinjek makanan yg dijual pak etdah," kata akun @sigaboetttzzz.
"itu lah penting nya tata krama....ilmu tinggi aja ngak jaminan boss jd orang baik....," tambah akun @LoveMe3000.
Baca Juga:Papeda Gulung: Cemilan untuk Anak, Bisa Dibikin di Rumah