SuaraBatam.id - Hujan deras yang mengguyur Kota Batam sejak Kamis (20/3/2025) pagi menyebabkan banjir parah di Perumahan Benih Raya Marina, Tanjung Riau, Sekupang.
Ketinggian air yang mencapai paha orang dewasa membuat puluhan warga terpaksa mengungsi ke Masjid Mohamed Rafi Al-Muttaqim di Perumahan Citra Multiland.
Samsila, salah satu warga terdampak, mengungkapkan bahwa banjir kali ini mengakibatkan kerusakan perabotan rumah tangga.
“Perabot rumah habis terendam air, kasur dan barang lainnya basah semua. Warga terpaksa mengungsi ke masjid,” ujarnya dikutip dari Batamnews, 20 Maret 2025.
Baca Juga: Berburu Kuliner Ramadan di Batam: 10 Hidangan Wajib Coba yang Bikin Ngiler!
Menurut Samsila, banjir tersebut disebabkan oleh luapan air dari danau yang terletak di sekitar perumahan.
“Kemungkinan karena air danau meluap. Perumahan kami memang dekat dengan danau, jadi ketika hujan deras turun terus-menerus, air tak bisa dibendung lagi,” jelasnya.
Situasi semakin mengkhawatirkan karena terdapat seorang warga yang masih terjebak di dalam rumah bersama bayinya.
Samsila berharap agar tim penyelamat dapat segera melakukan evakuasi.
“Ada warga yang terkepung di dalam rumah bersama bayinya. Kami mohon Basarnas segera membantu,” pintanya.
Baca Juga: Waktu Berbuka Puasa di Batam Hari Ini 20 Maret 2025
Tindakan Pemerintah dan Basarnas
Berita Terkait
-
Menko PMK Pratikno Sentil Kepala Daerah: Pembangunan Jalan Jangan Sampai Bikin Banjir!
-
Diarahkan Prabowo, Fary Francis Relokasi Warga Rempang dan Mendorong Investasi yang Inklusif
-
6 Fakta Banjir Padang Sidempuan: Ada Korban Meninggal Dunia, Infrastruktur Rusak
-
PGN Jangkau 3000 Jiwa Korban Banjir di Bekasi dan Jakarta Timur
-
Langsung Dikejar Masalah Banjir Jakarta Begitu Jabat Gubernur, Pramono: Kemarin Mikirnya OMC, Besok Rob
Terpopuler
- Manajer Jelaskan Emil Audero Terkesan 'Hilang' dari Timnas Indonesia
- Viral Ormas Pemuda Pancasila Segel Pabrik Diduga Karena Tidak Mau Bayar Setoran
- Bocoran Harga Infinix Note 50 Pro Plus, Siap Debut pada 20 Maret
- Lebih Murah dari Aerox tapi Lebih Bertenaga dari CRF150L, Intip Pesona Motor Listrik Ultraviolette!
- Proyektil Peluru Ditemukan di Tempurung Kepala dan Tenggorokan, Penembak 3 Polisi Orang Terlatih?
Pilihan
-
Arab Saudi Kalahkan China, Posisi Timnas Indonesia Semakin Rawan
-
Instagram Kevin Diks Digeruduk Komentar Usai Gagal Eksekusi Penalti
-
Singgung Penalti Gagal, Ole Romeny Ungkap Borok Kekalahan Timnas Indonesia
-
Rating Pemain Australia vs Timnas Indonesia: Beratnya Pundak Ole Romeny!
-
Ole Romeny Bongkar Awal Petaka Timnas Indonesia Dihajar Australia
Terkini
-
Perumahan Benih Raya Marina di Batam Banjir, Warga Mengungsi ke Masjid
-
Berburu Kuliner Ramadan di Batam: 10 Hidangan Wajib Coba yang Bikin Ngiler!
-
Waktu Berbuka Puasa di Batam Hari Ini 20 Maret 2025
-
Stok Langka, Harga Santan Kelapa Meroket di Kepri, Apa Solusi Pemprov?
-
GEGER! Kantor BP Batam Digeledah Polda Kepri, Ada Apa dengan Proyek Revitalisasi Pelabuhan?