SuaraBatam.id - Imigrasi Batam mengamankan 21 kru kapal MT Arman 114 pada Senin, 13 Mei 2024, sekitar pukul 15.30 WIB. Mereka diamankan di Hotel Grand Sydney Batam.
Alasan pengamanan kru kapal tersebu diduga karena tidak memiliki dokumen keimigrasian yang sah. pengamanan ini dilakukan oleh Imigrasi Kelas I Khusus TPI Batam dengan dukungan Kepolisian Polda Kepri.
Sebanyak 21 kru kapal diangkut menggunakan mobil mini bus berwarna silver.
Melansir Batamnews, Kharisma Rukmana, Kepala Bidang Teknologi dan Informasi Imigrasi Kelas I Khusus TPI Batam mengatakan saat ini kru kapal sedang menjalani pemeriksaan di kantor Imigrasi.
Baca juga:
Adik Prabowo Bangun Pabrik Timah Senilai Rp400 Miliar di Batam
KPU Bantah Tuduhan Kecurangan Partai Gerindra di Pemilu Pemilihan DPRD Batam
Setelah pemeriksaan selesai, Imigrasi berencana menyerahkan kru kapal ini kepada Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), yang sedang menangani kasus MT Arman 114 di Pengadilan Negeri Batam.
Seorang penyidik KLHK yang tidak ingin disebutkan namanya juga membenarkan rencana penyerahan tersebut.
Berita Terkait
-
Viral Misteri Kapal Kayu Tua Tanpa Awak di Jepara: Netizen Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
BKI Ajak Stakeholders Pelayaran RI Tingkatkan Kualitas Kapal untuk Pertahankan Status Whitelist Bendera Indonesia
-
Tak Hanya Kota Besar, ASDP Pastikan Layanan Transportasi Penyeberangan ke Wilayah 3T
-
6 Bisnis Prilly Latuconsina, Kini Mau Merambah Usaha Sewa Kapal
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024