SuaraBatam.id - Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau akan menyalurkan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada aparatur sipil negara (ASN) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) dalam waktu dekat. Rencana pembayaran THR itu dilakukan pada 26 Maret sesuai dengan instruksi pemerintah pusat.
"Semua dapat. Tidak saja ASN, melainkan honorer juga diberikan hak yang sama untuk THR ini," ujar Sekretaris Daerah Kota Batam Jefridin Hamid di Batam, Rabu, dikutip dari Antara, 27 Maret 2024.
Dia menjelaskan pemerintah menyiapkan anggaran Rp62 miliar untuk membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) 5.575 aparatur sipil negara (ASN) dan anggaran Rp22,7 miliar untuk membayarkan THR kepada pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) sebanyak 3.193 orang.
Ia memastikan pembayaran THR ini sesuai dengan instruksi pusat dan pemerintah akan menyegerakan pembayaran THR.
"ASN diminta bersabar, karena semua berproses. Saya pastikan semua dibayarkan. Saya juga minta agar THR ini dimanfaatkan untuk kegiatan yang positif dalam menyambut lebaran," ujar dia.
Baca juga:
Takut Tak Kebagian, Ratusan Warga Singapura Rela Antri Demi Snoopy MoonSwatch dari Omega
Ingat THR Kena Potongan Pajak, Begini Hitung-hitungannya
Sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan tunjangan hari raya (THR) aparatur sipil negara (ASN) tahun ini akan dicairkan penuh.
“Presiden menetapkan THR 100 persen,” kata Sri Mulyani saat ditemui usai kegiatan Mandiri Investment Forum di Jakarta, Selasa.
Berita Terkait
-
Kapan Jadwal Pencairan THR ASN dan Karyawan 2025? Ini Rinciannya
-
Bagi-Bagi THR Makin Seru! Ini 5 Rekomendasi Link Beli Amplop Lebaran Unik dan Kocak
-
Kesiapan Pengusaha Bayar THR Buruh, Pemerintah Minta Cair Lebih Cepat
-
Tak Persoalkan Pengurus RW Minta THR, Wagub Rano Karno: Tempat Saya Juga Begitu
-
Cara Kelola THR Agar Finansial Stabil Usai Lebaran, Hindari Pengeluaran Impulsif!
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Harga Kripto PI Network Naik Signifikan dalam 24 Jam, Ini Prospeknya
-
Bojan Hodak Tinggalkan Persib Bandung
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
Terkini
-
Terungkap Identitas Mayat Mengapung di Karimun, Sempat Terima Telpon Sebelum Hilang
-
Jadwal Imsakiyah di Batam Hari Ini, 15 Maret 2025, Lengkap dengan Informasi Menu Sehat
-
BMKG Peringatkan Banjir Rob di Kepri Terjadi hingga Akhir Maret, Ini Daerah Paling Terdampak
-
THR Telat Dibayar? Lapor ke Sini! Disnaker Batam Siapkan Posko Pengaduan
-
BRI Berhasil Dorong UMKM Papua Barat, Papua Global Spices Melesat ke Pasar Internasional