SuaraBatam.id - Partai Golkar Tanjungpinang melaporkan dugaan penggelembungan suara di Kecamatan Bukit Bestari ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tanjungpinang. Ketua DPD Partai Golkar, Untung Budiawan, menyerahkan bukti-bukti terkait penggelembungan suara untuk memperkuat laporan yang telah disampaikan sebelumnya.
"Bukti itulah yang kita sampaikan ke Bawaslu Kota Tanjungpinang. Mudah-mudahan ini bisa berjalan sesuai dengan yang kami harapkan," kata Untung.
Dalam upaya menjaga integritas pemilu, partai ini mengambil Form D1 dan siap menunggu rapat pleno tingkat kota untuk membuktikan dugaan kecurangan.
Baca juga:
Kasus Dugaan Politik Uang Ria Saptarika dan Anaknya di Belakangpadang Dihentikan
Ayah Taylor Swift Dituduh Menyerang Fotografer di Australia
"Yang penting niat kami tidak ada macam-macam. Kami hanya ingin bagaimana suara-suara yang diberikan masyarakat di Pileg kemarin sesuai dengan fakta di lapangan," tambahnya.
Muhammad Yusuf, Ketua Bawaslu Kota Tanjungpinang, menyatakan bahwa jika penggelembungan suara terbukti, suara tersebut akan dikembalikan sesuai regulasi.
"Apabila suara itu terbukti dilakukan penggelembungan, suara itu akan dikembalikan kepada yang aslinya sesuai regulasi," ujar Yusuf.
Pembahasan lebih lanjut akan dilakukan dalam rapat pleno rekapitulasi suara tingkat Kota Tanjungpinang.
Berita Terkait
-
Kasus Dugaan Politik Uang Caleg PDI-P di Tanjungpinang Tiba-tiba Dihentikan, Ada Apa?
-
Gara-gara Korsleting Mobil, Kebakaran Hanguskan Rumah Dokter di Tanjungpinang
-
Catat Tanggalnya, Kepri Ramadan FEST 2024: Festival Halal Fair Bakal Digelar di Tanjungpinang
-
Stok Beras Bulog di Kepri Aman Tiga Bulan ke Depan, Harga Per Kg Berapa?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar