SuaraBatam.id - Satu rumah di Jalan IR Sutami, Gang Kayu Putih RT 3/ RW 3, Kota Tanjungpinang, Jumat (23/2/2024) hangus terbakar. Api diduga berasal dari korsleting listrik mobil yang terparkir di garasi, kemudian merembet ke rumah.
Kejadian terjadi tepatnya pada pukul 04.00 WIB pagi, satu unit mobil yang terparkir di garasi rumah tersebut juga ikut hangus terbakar.
Melansir Batamnews, Kepala Seksi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Tanjungpinang, Derry Ambari, mengatakan pihaknya menurunkan empat unit mobil pemadam kebakaran untuk memadamkan api.
Baca juga;
Catat Tanggalnya, Kepri Ramadan FEST 2024: Festival Halal Fair Bakal Digelar di Tanjungpinang
Kebun Binatang Mini Bintan Kembali Dibuka, Gratis Biaya Masuk!
"Dalam waktu lebih kurang satu jam, api dapat dipadamkan," ujar Derry.
Rumah tersebut ditempati oleh dr. Darma Hasniadi. Namun, menurutnya tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut.
"Saat ini situasi di lokasi kejadian kebakaran sudah aman dan terkendali," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Catat Tanggalnya, Kepri Ramadan FEST 2024: Festival Halal Fair Bakal Digelar di Tanjungpinang
-
Terungkap Penyebab Kebakaran Kapal Kontainer Alexindo 8 di Perairan Batu Ampar, Angkut 15 ABK
-
Stok Beras Bulog di Kepri Aman Tiga Bulan ke Depan, Harga Per Kg Berapa?
-
Asap Mengepul Tebal, Kapal Terbakar di PT BMS Tanjung Uncang Saat Proses Perbaikan
-
Tak Sesuai Daftar Hadir, 8 TPS di Tanjungpinang Lakukan Pemungutan Suara Ulang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar