SuaraBatam.id - TNI Angkatan Udara (TNI AU) akan menggelar pameran pesawat di Pangkalan Udara Hang Nadim, Batam, Kepulauan Riau. Pameran berlangsung pada tanggal 29 Februari hingga 1 Maret 2024.
Menariknya, pemaran ini terbuka untuk umum dan tidak dipungut biaya masuk.
Jadwal berkunjung pada 29 Februari dibuka pada pukul 11.00 WIB sampai 17.00 WIB dan dilanjutkan pada hari Jumat, 1 Maret, mulai pukul 08.00 WIB hingga 10.00 WIB.
Baca juga:
Beras, dan Daging Ayam di Batam Mulai Naik Jelang Ramadan
Caleg Gagal Teror Warga Pakai Petasan Jumbo, Nenek-nenek Sampai Meninggal karena Jantungan
Pengunjung diberi kesempatan melihat berbagai pesawat militer terkini, termasuk Hawk 200, Eurocopter AS332 Super Puma, dan C-130 Hercules yang akan dipajang dalam Static Show.
Puncak acara akan dimeriahkan oleh lebih dari 606 pesawat yang akan beraksi dalam formasi yang memukau.
Atraksi ini tidak hanya akan menampilkan pesawat-pesawat tersebut tetapi juga keahlian para pilot TNI AU dalam mengoperasikannya.
Sebelumnya, Lanud Hang Nadim Batam pernah menggelar Open Base dalam rangka pekan Dirgantara dan memperingati hari jadi Kota Batam ke-190 tahun pada tahun 2019.
Berita Terkait
-
Semarakkan HUT DIY, Pameran Produk Unggulan Wirausaha Desa Preneur Digelar
-
Skandal Boeing: Dari Keterlambatan Pesanan hingga Insiden Tragis, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
-
Pameran Pernikahan ini Hadirkan Tren Masa Kini: dari Gaun Haute Couture, Dekorasi Futuristik, dan Bulan Madu Eksklusif
-
Pelita Air Klaim Telah Turunkan Harga Tiket Pesawat 15,8 Persen Selama Mudik
-
Oplosan BBM, Skandal Avtur Diduga dari Pertamina Viral: Insiden Lawas Diungkit, Pesawat Gagal Mendarat
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka