SuaraBatam.id - Warga Jepang dikenal punya pola makan teratur dengan asupan seimbang. Sehingga warga di sana memiliki badan kurus, ideal, dan hanya sebagian kecil memiliki berat badan berlebih.
Padahal Jepang juga mengonsumsi sumber karbohidrat seperti nasi sebagai makanan pokok.
Bedanya dengan warga Indonesia yang mengonsumsi nasi lebih banyak dari lauk-pauknya, Jepang justru mengatur agar porsi nasi yang dimakan lebih sedikit dari sumber gizi lainnya yang terdapat di sayur dan buah.
Adapun resep diet yang diterapkan oleh orang Jepang dilansir dari hops.id sebagai berikut:
Baca Juga: Sama-sama Gubernur, Duet Anies-Aher akan Bentuk Pasangan Ideal, Analis Politik Beberkan Alasannya
1. Nasi campur
Resep memasak nasi yang bisa dicontoh oleh orang Indonesia adalah dengan mencampur beras putih sebanyak 50% dengan beras shirataki sebanyak 40%.
2. Makan Pagi
Sayur
Sebagai sarapan pendamping nasi, masak tumis brokoli, kubis, timun, paprika, sawi, selada, jamur, dan shimeji menggunakan ½ sdt butter, garam, dan merica.
Baca Juga: Deretan Rekor J League yang Sulit Dipatahkan
Masak dada ayam fillet sebanyak 150 gram dengan bumbu 1 sdm saus teriyaki. Saus teriyaki bisa dibuat sendiri memakai 1 sdm kecap asin, 1 sdt jahe, dan 1 sdt madu.
Berita Terkait
-
3 Hal Serba Pertama Usai Sandy Walsh Antar Yokohama F. Marinos Menang di J1 League
-
Hanya Sebulan Hijrah, Sandy Walsh Catatkan Diri Menjadi Pemain Terbaik Indonesia di Jepang
-
Setelah Menunggu Sebulan, Sandy Walsh Akhirnya Nikmati Menit Bermain Penuh di Liga Jepang
-
Rekap Semifinal All England 2025, Wakil China Masih Mendominasi
-
Lima Besar Merek Mobil Paling Diminati di Tengah Gempuran Merek Mobil China di Indonesia
Terpopuler
- Gubri Wahid Pusing Mikirin Defisit APBD: Omongan Syamsuar Terbukti, Sempat Diejek SF Hariyanto
- Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
- Terharu Ditranser Uang Raffi Ahmad, Nominal di Rekening Nunung Sebelumnya Tak Sampai Rp300 Ribu
- Denza N9 Meluncur Pekan Depan
- Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Note 50 Pro 4G vs Samsung Galaxy A16 4G, Duel HP 4G Terbaru
-
Dean James: Waktunya Memberikan Segalanya untuk Garuda
-
Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 15 vs Xiaomi 14, Duel HP Flagship Kamera Andalan
-
Data 'Surga' Industri Tekstil versi Sri Mulyani Diragukan, Pengusaha: Ambruk Semua Bu!
-
Surplus Neraca Perdagangan RI Mulai Kehabisan 'Bahan Bakar'
Terkini
-
Hadirkan Festival Ramah Lingkungan, KLBB BRI Diserbu Ribuan Pengunjung
-
BRI Perkenalkan Fitur Tiket Kapal di BRImo, Solusi Mudik Tanpa Ribet
-
Masalah Sampah di Batam Disorot Presiden Prabowo, Apa Gebrakan Amsakar Achmad?
-
Terungkap Identitas Mayat Mengapung di Karimun, Sempat Terima Telpon Sebelum Hilang
-
Jadwal Imsakiyah di Batam Hari Ini, 15 Maret 2025, Lengkap dengan Informasi Menu Sehat