SuaraBatam.id - Warga Jepang dikenal punya pola makan teratur dengan asupan seimbang. Sehingga warga di sana memiliki badan kurus, ideal, dan hanya sebagian kecil memiliki berat badan berlebih.
Padahal Jepang juga mengonsumsi sumber karbohidrat seperti nasi sebagai makanan pokok.
Bedanya dengan warga Indonesia yang mengonsumsi nasi lebih banyak dari lauk-pauknya, Jepang justru mengatur agar porsi nasi yang dimakan lebih sedikit dari sumber gizi lainnya yang terdapat di sayur dan buah.
Adapun resep diet yang diterapkan oleh orang Jepang dilansir dari hops.id sebagai berikut:
1. Nasi campur
Resep memasak nasi yang bisa dicontoh oleh orang Indonesia adalah dengan mencampur beras putih sebanyak 50% dengan beras shirataki sebanyak 40%.
2. Makan Pagi
Sayur
Sebagai sarapan pendamping nasi, masak tumis brokoli, kubis, timun, paprika, sawi, selada, jamur, dan shimeji menggunakan ½ sdt butter, garam, dan merica.
Baca Juga: Sama-sama Gubernur, Duet Anies-Aher akan Bentuk Pasangan Ideal, Analis Politik Beberkan Alasannya
Masak dada ayam fillet sebanyak 150 gram dengan bumbu 1 sdm saus teriyaki. Saus teriyaki bisa dibuat sendiri memakai 1 sdm kecap asin, 1 sdt jahe, dan 1 sdt madu.
3. Makan Siang
Sayur
Masak tumis jamur shimeji sebanyak 200 gram menggunakan bawang putih dan kecap asin, tanpa minyak.
Lauk
Grilled salmon fillet sebanyak 150 gram, bumbui dengan garam dan merica. Pakai saus teriyaki untuk menambah rasa sesuai selera.
Selain salmon, buat adonan okonomiyaki dengan 3-4 telur ayam, 1 sdt wortel cincang kecil, 1 sdt kubis cincang kecil, garam, dan merica.
Berita Terkait
-
Hello Mellow oleh NCT Wish: Ubah Momen Suka dan Duka Jadi Kenangan Hangat
-
Siapa Wandi Wanandi? Orang Indonesia Pertama yang Jadi Investor Klub Liga Jepang
-
Timnas Futsal Indonesia Uji Coba Lawan Jepang dan Tajikistan Jelang Piala Asia 2026
-
Debut Film Horor Jepang, Kim Jae Joong Dikonfirmasi Bintangi The Shrine
-
Hadirkan Keceriaan! NCT WISH Resmi Debut Jepang dengan Mini Album WISHLIST
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya