SuaraBatam.id - Haji Faisal tetap menolak untuk berdamai dengan Tiara Marleen. Tuduhan Tiara Marleen terhadap Vanessa Angel, menurutnya sudah kelewat batas.
Sebelumnya, Tiara mengatakan kalau Vanessa Angel hamil di luar nikah.
Satu hal yang bikin Haji Faisal dan keluarga sakit hati, Tiara Marleen tega menuduh orang yang sudah meninggal dunia.
"Bagaimana nggak sakit? Bayangkan, menantu dan anak saya sudah meninggal. Mereka tidak bisa membela diri," kata Haji Faisal usai mediasi.
Keputusan Haji Faisal melanjutkan perkara ini sampai ke pengadilan bukan atas kemauan sendiri. Dia sudah lebih dulu bermusyawarah dengan istri dan anak-anaknya.
"Oma, Fuji dan Faisal dan Frans, sepakat melanjutkan perkara ini ke pengadilan," kata kuasa hukum Haji Faisal, Sandy Arifin, di tempat yang sama.
Di sisi lain, Sandy Arifin juga minta kepada penegak hukum untuk menindak siapa saja yang terlibat dalam tuduhan 'Vanessa Angel hamil di luar nikah'.
Hal ini menanggapi pengakuan Tiara kepada penyidik yang bilang bahwa informasi tentang Vanessa tersebut dia dapat dari Doddy Sudrajat.
"Kami meminta ke penyidik untuk diperdalam lagi siapa pelaku yang memenuhi unsur (hukum)," kata Sandy Arifin.
Baca Juga: Tiara Marleen Merapat ke Hotman Paris, Warganet: Jangan Dibelain Bang
Kasus ini berawal dari ucapan Tiara Marleen yang menyebut Vanessa Angel hamil di luar nikah. Haji Faisal yang enggak terima akhirnya melaporkan sang biduan ke Polres Metro Depok.
Berita Terkait
-
Uang Endorse Raib oleh Karyawan, Keluarga Ungkap Sikap Fuji: Terlalu Baik
-
Dewi Zuhriati Bongkar Ulah Mantan Karyawan Fuji, Punya Grup Khusus untuk Jelekkan Sang Anak
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Mayang Gagal Ajak Gala di Video Klip Lagu Baru, Tak Dapat Izin Haji Faisal?
-
Haji Faisal Cemas Pikirkan Pergaulan Fuji, Blak-blakan Tak Suka Beberapa Temannya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar