SuaraBatam.id - Sebanyak lima kasus baru Covid-19 dilaporkan di Batam dan menjadi rekor terendah saat ini. Data Satgas Covid-19 Kota Batam, pada Sabtu (19/3/2022) merinci lima kasus baru itu semuanya merupakan kasus bergejala.
Angka kesembuhan juga membaik, pasien sembuh atau selesai isolasi bertambah 37 orang dan mendongkrak angka kesembuhan menjadi 29.832 orang atau 96,6 persen.
Namun, kasus kematian pasien Corona juga dilaporkan bertambah 2 orang. Tingkat kematian berkisar 2,91 persen atau menyentuh angka 901 orang.
Melansir Batamnews, sementara kasus aktif terus menurun. Kini tercatat ada 146 kasus aktif atau 0,47 persen di seluruh Batam.
Dari 12 kecamatan di Batam, zona merah Corona masih tersemat di dua kecamatan yakni Batam Kota dan Sekupang.
Zona kuning mendominasi dan tersebar di enam kecamatan yaitu Bengkong, Batuampar, Nongsa, Lubukbaja, Galang dan Belakangpadang.
Batuaji dan Seibeduk berada di zona oranye. Kemudian, Bulang menjadi satu-satunya kecamatan nihil kasus aktiv Covid-19.
Pada level kelurahan, tinggal empat kelurahan yang berada di zona oranye yaitu Teluk Tering, Taman Baloi dan Belian di Batam Kota. Lalu, Tiban Baru di Sekupang.
Berita Terkait
-
Ayah Jihoon TWS Dikabarkan Meninggal Dunia, Agensi Beri Konfirmasi
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
5 Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Housemaid hingga Modual Nekad
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar