SuaraBatam.id - Puluhan sepeda motor terjaring dalam razia balap liar yang digelar Satlantas Polresta Barelang pada Sabtu (26/2/2022) malam.
Petugas merazia kegiatan balap liar di wilayah Batam Center, Batam, Kepulauan Riau (Kepri).
Menurut Kasatlantas Polresta Barelang, Kompol Ricky Firmansyah, razia tersebut dilakukan hingga Minggu (27/2/2022) dini hari dengan menyusuri enam titik lokasi.
"Beberapa lokasi yaitu Palm Spring, Bundaran Madani, Masjid Raya, Simpang Kara, Simpang Frengky dan simpang Helm Legenda," ujar Ricky dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com.
Sebanyak 60 sepeda motor berhasil ditindak dalam razia balap liar tersebut. Kebanyakan kendaraan dengan knalpot racing.
Sejumlah remaja yang nongkrong hingga dini hari juga ikut diamankan.
"Petugas langsung melakukan sanksi tilang dan pengguna kenalpot racing akan kita wajibkan mengganti knalpot standart dari dealer," katanya.
Ia berharap tahun ini tidak ada lagi pengendara sepeda motor yang menggunakan knalpot racing karena mengganggu ketertiban masyarakat.
"Ini salah satu program dan target Satlantas Polresta Barelang, tahun 2022 ini Batam Zero kenalpot racing," jelas dia.
Berita Terkait
-
Kemenag Kepri Ingin Penerbangan Jamaah Umrah Langsung dari Batam
-
Terjaring Razia Balap Liar dan Knalpot Brong, 136 Pengendara Motor di Ponorogo Terima Surat Tilang
-
90 Persen Pasien Positif Covid-19 di Kepri Terpapar Varian Omicron
-
Polisi Amankan Puluhan Remaja Diduga Hendak Balap Liar dan Tawuran di Medan
-
Kakak Beradik di Batam Cabuli Sepupu Sendiri yang Masih di Bawah Umur
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik