
SuaraBatam.id - Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan tidak mengeluarkan larangan berpergian antar daerah atau mudik selama Natal dan Tahun Baru 2021.
"Sampai saat ini, tidak ada larangan mudik atau bepergian ke luar dan dalam Provinsi Kepri yang kita keluarkan. Sama seperti pemerintah pusat," ujar Gubernur Provinsi Kepri Ansar Ahmad di Tanjungpinang, Rabu (22/12), dikutip dari Kepriprov.
Namun, gubernur tetap memberikan imbauan agar masyarakat Kepri tetap menjaga Protokol Kesehatan Covid-19 yang ketat dalam setiap perjalanan.
"Tetap jaga Prokes Covid-19, khususnya memakai masker," tegas Ansar.
Baca Juga: Taman Rusa Sekupang Semakin Lengkap, BP Batam Tambah Fasilitas
Selain itu patuhi aturan seperti persyaratan keberangkatan. Ansar mengatakan bahwa pihaknya akan menempatkan Satgas Covid-19 di setiap pintu masuk Provinsi Kepri.
"Akan kita pantau dan jaga ketat pastinya. Agar perjalanan masyarakat dapat aman dan nyaman," kata Ansar lagi.
Sehingga usai kembali ke Kepri, lanjut Ansar semua masyarakat Kepri tetap sehat.
Berita Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Pentingnya Cek Ban Pasca-mudik, Pastikan Aman untuk Aktivitas Harian
-
Angkasa Pura Indonesia Layani 10,67 Juta Penumpang Pesawat Selama Mudik Lebaran
-
Mudik Lebaran 2025 di Sultan Hasanuddin: Jumlah Penumpang Stabil, Ini Alasannya!
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- Media Asing: Timnas Indonesia Naturalisasi 3 Pemain Bintang
- 9 HP Oppo yang Mirip iPhone, Performa Bersaing dan Harga Lebih Terjangkau
- 10 Mobil Bekas buat Keluarga: Harga di Bawah Rp100 Juta, Muat Banyak Orang
- Rekomendasi Mobil Bekas untuk Karyawan Baru Harga Rp50 Jutaan, dengan Pajak di Bawah Rp1 Juta
Pilihan
-
Semifinal Liga Champions: Link Live Streaming Barcelona vs Inter Milan dan Jadwal Kick Off
-
ASEAN Club Championship: Dikalahkan CAHN FC, PSM Makassar Gagal ke Final
-
Hanif Sjahbandi: Pukulan Telak Buat Persija Jakarta
-
Anak Juara Liga Champions Junior, Pelatih Timnas Indonesia: Ayah Bangga!
-
Detik-detik Persib Bandung Juara BRI Liga 1, PSSI dan PT LIB Siaga Penuh!
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan