SuaraBatam.id - Pada Rabu (2/6/2021) kemarin, kasus erkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau (Kepri), bertambah 23 orang, sehingga total kasus mencapai 1.543 orang.
Disampaikan oleh Kepala Dinkes Bintan, dr Gama AF Isnaeni, penambahan 23 pasien positif Covid-19 tersebut berasal dari 5 kecamatan yakni Bintan Timur ada 2 orang, Teluk Sebong ada 3 orang, Seri Kuala Lobam ada 13 orang, dan Bintan Utara ada 5 orang.
"23 orang yang positif Covid-19 ini terdiri dari 17 pria dan 6 wanita," ujar Gama.
Ia melanjutkan, Kecamatan Teluk Sebong paling banyak orang yang tertular Covid-19, yaitu 13 orang namun 10 diantaranya merupakan para pekerja di perusahaan industri dan 3 lainnya warga tempatan.
Dari 10 orang tersebut, 7 diantaranya pekerja dari kalangan Warga Negara Indonesia (WNI) sementara 3 orang lainnya merupakan pekerja dari luar atau Warga Negara Asing (WNA).
"10 orang ini bekerja di PT ESCO. Sehingga mereka masuk ke dalam Klaster PT ESCO. Dari total itu, 3 orang merupakan WNA asal Filipina," kata dia, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Dari total pasien positif Covid-19 dari Klaster PT ESCO ini, 7 orang mengalami gejala. Mulai dari sakit tenggorokan, badan sakit, demam, batuk, hilang indra penciuman, sakit kepala. Kini mereka semua menjalani isolasi secara mandiri.
"3 orang lagi tidak bergejala," tutupnya.
Baca Juga: Cegah Pencari Suaka Positif Corona Keluyuran, Petugas Gabungan Tingkatkan Keamanan
Berita Terkait
-
Dalam Sebulan, Kasus Covid-19 di Kepri Naik Dua Kali Lipat
-
Batam Bersiap Hadapi Kemungkinan Gelombang Wabah Corona, Nakes Perlu Ditambah
-
Bocah 12 Tahun Tenggelam Saat Berenang di Perairan Bintan, Tim SAR Lakukan Pencarian
-
Pasien Keluhkan Lokasi Karantina Bintan Panas dan Banyak Nyamuk, Begini Tanggapan Dinkes
-
Cegah Pencari Suaka Positif Corona Keluyuran, Petugas Gabungan Tingkatkan Keamanan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar