SuaraBatam.id - Kemajuan zaman tidak hanya memudahkan berbagai kebutuhan manusia, tapi juga memunculkan fenomena baru, yakni bergaya hingga kenekatan dalam memanfaatkan media sosial.
Seperti yang belum lama ini viral di media sosial, seorang wanita nekat merekam dirinya tengah menari di luar batas aman balkon di Hainan, China.
Peristiwa yang terjadi pada 6 Mei itu menyebabkan wanita itu jatuh dari balkon kondomonium lantai 25.
Beredar rekaman video yang memperlihatkan korban sebelum ia jatuh. Nampak seorang pria memperingatkan wanita itu agar tidak nekat karena aksinya berbahaya.
Namun, bukannya mengikuti saran pria tersebut, wanita itu justru menolak kembali dan menyebut dirinya dalam posisi aman.
"Tidak apa-apa, saya merekam video," ucap wanita tersebut, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Pihak berwajib menerima panggilan dari lokasi sekira pukul 12.00 waktu setempat pada 6 Mei lalu.
Menurut keterangan polisi, sebuah catatan bunuh diri ditemukan di kamar almarhum. Kasus tersebut saat ini masih dalam penyelidikan.
Menurut Sina News, banyak penyewa telah meninggalkan kondominium setelah membaca berita tersebut. Saat ini, kamar wanita tersebut sudah disegel guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.
Baca Juga: Merinding! Viral Kisah Warganet Nonton Bioskop sampai Mall Tutup
Penghuni lain mengaku kurang nyaman lantaran yang terjatuh itu mengenakan gaun merah dan sepatu merah.
Fakta yang menyebut dia sedang menari di luar balkon tetapi catatan bunuh diri ditemukan juga sangat dipertanyakan.
Menurut kepercayaan setempat, orang yang mati dengan pakaian merah akan berubah menjadi roh hantu yang sangat jahat.
Berita Terkait
-
Wanita Berkostum Merah Jatuh dari Lantai 25, Diduga Demi Konten Video
-
Geger! Pasek Sugiarta Ditemukan Tewas Tergantung di Kamar Mandi Hotel Olga
-
Diduga Frustrasi, Dokter Covid-19 di India Bunuh Diri
-
Menikah dengan Pemerkosa, UU di 20 Negara yang Bebaskan Pelaku Pemerkosaan
-
Radikalisme Sasar Milenial, Eks Narapidana Terorisme Beri Saran Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar