SuaraBatam.id - Kecelakaan maut terjadi di depan Perumahan Buana Garden, Kecamatan Sei Beduk, Kota Batam, Kepulauan Riau pada Jumat (2/4/2021) siang.
Insiden kecelakaan itu melibatkan dua sepeda motor yakni Honda Vario bernomor polisi BP 2781 OE dengan Kawasaki Ninja berwarna merah.
Akibat dari kecelakaan itu, salah satu pengendara yang merupakan seorang perempuan tewas. Polisi menemukan kartu peserta UTBK atas nama Tetty Rina Sianturi dari SMK Negeri 3 Batam.
"Korban tewas merupakan seorang perempuan," kata Kanit Laka Polresta Barelang, Iptu Arif dikutip dari Batamnews --jaringan Suara.com, Sabtu (3/4/2021).
Baca Juga: Jadwal dan Harga Tiket Trans Batam Rute Lengkap Terbaru 2021
Kronologi pasti dalam insiden kecelakaan tersebut juga belum diketahui. Hingga berita ini diunggah, Batamnews masih mencari informasi lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Selamat dari Ketinggian 5 Meter: Kisah Mengagumkan BMW 7 Series dan Teknologi Penyelamatnya
-
Terlalu 'Taat' pada Google Maps, BMW Terjun Bebas di Jalan Tol
-
1,3 Juta Kendaraan Pemudik Balik ke Jakarta, Polri Klaim Lalin Lancar dan Angka Kecelakaan Turun
-
3 Mahasiswi Tewas Terbakar di Mobil Listrik Xiaomi SU7: Ini Kronologi dan Tanggapan Perusahaan
-
Ratusan Kecelakaan Lalu Lintas Terjadi di Masa Arus Mudik dan Balik Lebaran
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban