Kebakaran menghanguskan rumah liar di kawasan Nagoya, Batam. (Foto: ist)
SuaraBatam.id - kebakaran terjadi di sejumlah titik di kawasan Nagoya, Batam pada Selasa (8/12/2020) siang. Dikabarkan Batamnews (jaringan Suara.com), api melalap hampir semua bangunan yang ada di kawasan tersebut.
Dari informasi yang diperoleh Batamnews, rumah yang terbakar merupakan hunian liar yang berada di dekat Hotel Batam Star, Jalan Imam Bonjol, Nagoya.
Sejak sekitar satu jam sebelumnya, petugas pemadam kebakaran terus berusaha memadamkan api dengan dua kendaraan damkar yang dikerahkan.
Meski demikian, belum diketahui penyebab kebakaran maupun korban hingga kerugian yang ditimbulkan. Pihak berwajib dan sejumlah pihak terkait masih belum memberikan keterangan terkait peristiwa ini.
* Berita ini akan terus diperbarui
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen