
SuaraBatam.id - Polda Kepulauan Riau melakukan penjagaan ketat di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kepri, Jalan Basuki Rahmat, Tanjungpinang sejak hari Kamis (4/9/2020).
Ratusan personel Polda Riau nampak memadati Kantor KPU Kepri yang masih menyewa dan menggunakan Rumah Toko (Ruko) tersebut.
Terlihat pula sejumlah kendaraan taktis Barakuda Gegana Brimob disiagakan dekat dengan kantor KPU Kepri. Begitu juga dengan kendaraan Water Canon Polres Tanjungpinang.
Terpantau, ratusan personel kepolisian tersebut sudah bersiaga sejak pagi. Rekayasa lalu lintas juga dilakukan di Jalan Basuki Rahmat dan berada di depan KPU Kepri agar memudahkan pengendara.
Baca Juga: Bandar Narkoba Jaringan Lapas Medaeng Ditembak Mati
Pengamanan siaga satu di Kantor KPU Kepri ini karena akan dilakukannya pendaftaran bagi bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020.
Sebelumnya KPU Kepri telah membuka jadwal waktu pendaftaran bagi tiga pasangan bakal pasangan calon (Bapaslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri yang akan maju pada Pilkada 2020.
Anggota komisioner KPU Provinsi Kepri, Arison menyampaikan, sesuai jadwal pemilihan kepala daerah (Pilkada) untuk tahapan pendaftaran bacalon akan di mulai pada tanggal 4 hingga 6 September 2020 mendatang.
"Untuk bacalon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri jadwal pendaftaran waktunya sudah kita susun," kata Arison, melansir Batamnews (jaringan Suara.com).
Baca Juga: Bawa Puluhan Ribu Rokok Ilegal, Kapal Pancung Diamankan Polres Karimun
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Assalamualaikum Daeng, Danny-Fatma Pendaftar Pertama di KPU Makassar
-
Begini Tata Tertib Liputan Pendaftaran Calon Wali Kota Makassar
-
Tiga Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar Mendaftar di Hari Pertama
-
Pelajar Kurang Mampu Kepri Terima 5.050 Paket Internet Gratis
-
Gubernur Petahana Isdianto Gandeng Suryani Deklarasi Maju Pilkada Kepri
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan