“Pelaku terlebih dahulu mengetuk pintu, karena mendengar ketukan pintu itu korban membuka pintu rumahnya. Sewaktu pintu dibuka, tiba-tiba pelaku memaksa masuk kedalam rumah dengan memakai menutup wajah serta membawa sajam dan menodongkan ke leher korban dan korban langsung berteriak meminta tolong," ucap Andri, melansir Batamnews.co.id (jaringan Suara.com).
Pelaku lantas mendorong tubuh korban dan mengancamnya. Pelaku juga mennayai korban lokasi uangnya, karena ketakutan, korban kemudian berjalan menuju kamar diikuti pelaku.
Saat korban mengambil uang Rp1 juta dari lemari kamarnya, pelaku mengambil 1 unit HP merk Samsung Seri A5 Warna Putih dan 1 HP Merk Oppo warna hitam yang berada di atas kasur kamar korban.
"Pelaku tidak puas dengan uang yang dikasih korban, dia meminta tambah. Tapi korban mengatakan hanya itu uang yang dia punya. Kemudian pelaku menutup pintu kamar, dan langsung pergi keluar rumah pelapor," pungkasnya.
Baca Juga: Cegah Klaster Baru, 150 ASN Pemkot Pontianak Jalani Tes Swab
Pelaku juga melukai korban hingga korban mengalami luka robek pada dagu, punggung telapak lengan kanan, jari kelingking, jari jemari lengan kiri, serta siku lengan kiri.
Berita Terkait
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
-
Cara Cerdas Menjalankan Bisnis Sambil Mengurus Anak: Tak Ada yang Harus Dikorbankan!
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Tembus Rp17 Jutaan, ke Jepang Cuma Rp5 Juta
-
Rp17 Juta untuk Tiket Pesawat Domestik? Pemudik Meradang Lihat Harga Pasca Lebaran
-
Geleng-Geleng Kepala, Tiket Medan-Batam Lebih Mahal dari Terbang ke Eropa: Nyaris Rp18 Juta
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban