SuaraBatam.id - Seorang nenek berusia 80 tahun tewas mengenaskan di pinggir jalan. Mayatnya tinggal tengkorak berbalut baju.
Mayat nenek itu ditemukan di hutan pinggir Jalan Dapur 12, Sagulung, Kota Batam, Senin (31/8/2020) siang.
Mayat itu masih diselimuti pakaian.
“Tadi pas ditemukan ada yang posting di media sosial, terus ada keluarga yang mengaku bahwa jasad itu adalah neneknya yang sudah lama hilang,” ujar Kapolsek Sagulung, AKP Yusfriady saat dikonfirmasi.
Setelah pihak yang mengaku keluarga tiba di lokasi, mereka membenarkan bahwa jasad tersebut adalah neneknya dilihat dari pakaian yang melekat di jasad tersebut.
“Katanya sudah lama hilang, sudah lebih dari sebulan. Neneknya ini memang suka pergi-pergi gitu, sudah pikun juga katanya,” ucap Yusfri.
Saat ini, Yusfri mengatakan pihaknya beserta tim Inafis masih berada di lokasi untuk memeriksa jasad yang tinggal kerangka tersebut.
Berita Terkait
-
Mayat Pria Tanpa Identitas dengan Luka Lebam Mengapung di Kali Ciliwung, Korban Pembunuhan?
-
Geger Jasad Pria Misterius di TPU Bekasi Barat, Diduga Korban Pembunuhan
-
Pembunuhan di Rumah Angker
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
Misteri Satu Keluarga Tewas di Tanjung Priok, Ini 7 Fakta Terkini
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya