Jadwal Imsak Hari Ini di Batam 5 April 2024

Sementara jadwal Imsak di Batam untuk Hari kedua puluh lima Ramadan atau 5 April 2024 jatuh pada pukul 04:39 WIB.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 05 April 2024 | 02:00 WIB
Jadwal Imsak Hari Ini di Batam 5 April 2024
Ilustrasi makan sahur (Pixabay)

SuaraBatam.id - Imsak adalah penanda waktu bahwa sahur harus segera diakhiri dan umat Islam bersiap untuk memulai ibadah puasa.

Sementara jadwal Imsak di Batam untuk Hari kedua puluh lima Ramadan atau 5 April 2024 jatuh pada pukul 04:39 WIB.

Kementerian Agama Republik Indonesia menghimbau umat islam untuk menyesuaikan waktu imsak dan salat dengan wilayah masing-masing.

Berikut jadwal imsak dan jadwal salat di Batam:

Baca Juga:Tiga Lokasi Pelaksanaan Salat Idul Fitri di Batam

Subuh: 04:49
Dhuhur: 12:11
Ashar: 15:18
Magrib: 18:14
Isya: 19:23

Baca juga:

Tiga Lokasi Pelaksanaan Salat Idul Fitri di Batam

Meriahkan Idul Fitri, Ini Jadwal dan Lokasi Pawai Takbir di Batam

Tips Mudik Lebaran

Baca Juga:Meriahkan Idul Fitri, Ini Jadwal dan Lokasi Pawai Takbir di Batam

Mudik Lebaran 2024 diprediksi akan membawa jutaan masyarakat Indonesia pulang kampung. Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) melalui buku Mudikpedia Lebaran 2024 membagikan tips untuk mempersiapkan diri dan perjalanan yang aman.

Persiapan Sebelum Mudik:

  • Jaga kesehatan dan periksa kendaraan jika menggunakan kendaraan pribadi.
  • Siapkan tiket mudik dan pastikan keamanan rumah yang ditinggal.
  • Bekal, daftar barang bawaan, dan uang tunai perlu dipersiapkan.
  • Siapkan obat-obatan dan kotak P3K.

Tips Aman di Jalan:

  • Istirahat cukup dan konsumsi makanan sehat sebelum perjalanan.
  • Atur manajemen perjalanan dan patuhi aturan lalu lintas.
  • Gunakan aplikasi navigasi dan manfaatkan pos kesehatan dan rest area.
  • Hindari mengemudi saat lelah, minum obat yang menyebabkan kantuk, dan bermain gadget di jalan.
  • Jaga kebersihan dan kesehatan selama perjalanan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini