Muhamadiyah Batam Rayakan Idul Adha Besok, Ini Lokasi Salat yang Disediakan

Namun di Batam ada kalangan masyarakat yang tidak serentak menjalankan Idul Adha.

Eliza Gusmeri
Selasa, 27 Juni 2023 | 18:00 WIB
Muhamadiyah Batam Rayakan Idul Adha Besok, Ini Lokasi Salat yang Disediakan
Ilustrasi Sholat Id - Niat Sholat Idul Adha (unsplash)

SuaraBatam.id - Berdasarkan hasil sidang isbat tersebut, pemerintah menetapkan Idul Adha 1444 H jatuh pada tanggal 29 Juni 2023.

Namun di Batam ada kalangan masyarakat yang tidak serentak menjalankan Idul Adha.

Untuk masyarakat Muhamadiyah di Batam merayakan Idul Adha 1444 Rabu (28/6/2023) besok.

Sebagai lokasi salat Idul Adha di Batam pengurus sudah menyiapkan beberapa tempat.

Baca Juga:Kraton Yogyakarta Gelar Garebeg Besar: No Fly Zone

Melansir Batamnews--jaringan suara.com, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Batam, Shabirun Husnum menyebutkan untuk pelaksanan salat Idul Adha, besok, Rabu di Batam ada empat lokasi yang disiapkan.

Berikut Lokasi Salat Idul Adha 1444 H di Batam:

1.Lapangan parkir Stadion Temenggung Abdul Jamal, Tembesi
2. Masjid Al Jabar di Bengkong,
3. Masjid Uswatun Hasanah di Jalan Kartini V Sei Harapan, dan
4. Masjid Al Munawarah Batu Besar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini