Viral Seorang Pria Bertelanjang Dada Mabuk di Pesawat Singapura

Tampak pula seorang awak kabin turut serta menemani pria yang diduga adalah penumpang itu.

Eliza Gusmeri
Kamis, 06 Januari 2022 | 07:55 WIB
Viral Seorang Pria Bertelanjang Dada Mabuk di Pesawat Singapura
Seorang pria masuk di satu maskapai Singapura (foto: tiktok)

SuaraBatam.id - Sebuah video Tik-tok seorang penumpang bertelanjang dada tampak berpesta dan mabuk-mabukkan di sebuah pesawat di Singapura beredar.

Tampak pula seorang awak kabin turut serta menemani pria yang diduga adalah penumpang itu.

Diduga pria itu berada di maskapai penerbangan hemat Singapura Scoot. Pihak maskapai juga sedang mencari tahu kebenaran video tersebut.

“Kami mengetahui video yang diedit yang diposting ke media sosial, dan sedang menyelidiki untuk memastikan fakta, ”kata pihak maskpai.

Baca Juga:Tertarik Investasi Dolar Singapura, Warga Tanjungpinang Ditipu Rp9,9 Miliar

Setelah ditelusuri, video yang diposting oleh @TikToker Zabination yang menunjukkan seorang pramugari berpose di depan kamera dan 12 botol mini anggur putih di atas meja itu sudah tidak ditemukan lagi.

Penampakan minuman di pesawat tersebut (foto: tiktok)
Penampakan minuman di pesawat tersebut (foto: tiktok)

Dalam video tersebut pria kulit itu tanpa mengenakan masker dan terlihat mabuk sambil menari-nari.

Tampaknya tidak ada orang lain dalam penerbangan itu.

Banyak yang berkomentar di video itu, terutama berdampak pada si pramugari.

Setelah cerita ini diterbitkan, Zabination, alias Marcin Zabinski, memberi tahu bahwa video itu dibuat untuk bersenang-senang, kemudian menghapusnya untuk melindungi pramugari dan banyaknya komentar yang buruk.

Baca Juga:Pelaku Penipuan Rp9,9 Miliar Diringkus, Modus Investasi Dollar Singapura

Video tersebut telah ditonton lebih dari 600.000 kali dalam satu hari.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini