Nilai Tukar Rupiah Menguat Hari Ini, Dolar AS Tertekan

Penguatan nilai tukar rupiah juga menyebabkan dolar AS anjlok di kisaran Rp14.200, yang juga dipengaruhi oleh kekhawatiran global terhadap varian Omicron.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 24 Desember 2021 | 11:28 WIB
Nilai Tukar Rupiah Menguat Hari Ini, Dolar AS Tertekan

SuaraBatam.id - Nilai tukar rupiah hari ini, Jumat 24 Desember 2021 menguat. Hal itu didorong oleh optimisme pelaku pasar hingga berani mengoleksi aset-aset berisiko.

Penguatan nilai tukar rupiah juga menyebabkan dolar AS anjlok di kisaran Rp14.200, yang juga dipengaruhi oleh kekhawatiran global terhadap varian Omicron.

Dikutip dari wartaekonomi, rupiah terapresiasi 0,19% ke level Rp14.205 per dolar AS pada Jumat, 24 Desember 2021. Rupiah tidak hanya menguat atas dolar AS, tetapi juga atas dolar Australia (0,37%).

Penguatan juga ditunjukkan rupiah terhadap poundsterling (0,25%) dan euro (0,18%).

Baca Juga:Nilai Tukar Rupiah Menguat, Unggul Atas Dolar Australia

Semua mata uang regional tertekan di hadapan rupiah. Menjadi mata uang terbaik Asia, rupiah perkasa atas dolar Taiwan (0,64%), ringgit (0,32%), baht (0,28%), dolar Hong Kong (0,22%), dolar Singapura (0,21%), won (0,17%), yen (0,13%), dan yuan (0,09%).

Mayoritas mata uang Asia turut menekan dolar AS penghujung pekan ini. Akibatnya, mata uang Paman Sam itu keok melawan baht, won, yen, dan yuan. Pada saat uang sama, dolar AS hanya unggul tipis di hadpaan dolar Hong kong, dolar Singapura, dan dolar Taiwan.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini