Viral Paspampres di Papua Tertangkap Kamera Gunakan Senjata Pelumpuh Drone

Sebuah foto menunjukkan ia menggunakan senjata yang tidak biasa, kabarnya senjata tersebut adalah senjata pelumpuh drone.

Eliza Gusmeri
Selasa, 05 Oktober 2021 | 20:00 WIB
Viral Paspampres di Papua Tertangkap Kamera Gunakan Senjata Pelumpuh Drone
Petugas Bawa Senjata Pelumpuh Drone di PON Papua. (Twitter/@kamto_adi)

Namun, tak sedikit juga yang menuliskan komentar kocak mengenai aksi petugas tersebut.

"Cara bedain drone yang dapat ijin dengan engga gimana caranya?" tanya warganet.

"Bisa lumpuh kan lah ingatan ku, hapuskan tentang dia gak?" celutuk warganet.

"Ada nggak senjata buat melumpuhkan hati si dia?" timpal yang lain.

Baca Juga:Viral Pria Ini Batal Nikahi Pacar, Minta Mahar 5 Miliar, Netizen: Level Cinta Laura?

"Mas kalau boleh diulas dong senjata pelumpuh drone kayak apa," komen warganet.

"Oh setelah drone lumpuh apakah jatuh gitu aja? Tidak diselidiki punya siapa drone tersebut?" tanya lainnya.

"Untuk bedain yang berijin dan tidak bagaimana ya mas? Mengingat di atas kan susah bedainnya. Apa ada sistematis seperti IFF kayak di jet tempur?" tambah warganet.

"Sempet kepikiran tadi. Acara gede dan langka, KKB gimana ya. Pasti ketat banget keamanan," ungkap warganet.

Baca Juga:Kocak! Dikira Tabung Oksigen Akan Meledak, Keluarga Pasien Auto Lari Terbirit-birit

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini